Oktober 04, 2015

Tokoh Film Cartoon THE SIMPSONS

The Simpsons adalah serial kartun bertema kehidupan keluarga pada tahun 1987. Film ini lebih kepada permisa yang sudah dewasa. Hal ini dikarenakan beberapa adegan yang sedikit dewasa dan dialog yang kurang pas untuk di dengar anak-anak.

Dalam kartun ini akan terlihat sering menampilkan tokoh nyata yang dibuat dalam tampilan kartun, seperti selebriti hollywood atau tokoh politik terkenal.

Siapa saja karakter utamanya cek di artikel ini...

Tokoh Film Cartoon TOM & JERRY

Siapa yang tidak kenal dengan kedua nama ini ? Tentu semua tau
Film kartun ini diproduksi oleh MGM Cartoon sejak tahun 1940. Dengan karakter dan cerita yang uni, film ini sukses hingga sekarang. Kedua tokoh kartun ini adalah Tom si Kucing dan Jerry si tikus, mereka berdua selalu bertengkar. Baik di mulai dari Tom atau Jerry. Walaupun beberapa epiode mengharuskan mereka bersatu, tapi ga dikit yang endingnya mereka bertengkar lagi.. hihiii.. dasar

Selain ada Tom dan Jerry ada juga beberapa pemain lainnya, yuk simak

Oktober 03, 2015

Tokoh Film Cartoon WINNIE THE POOH AND FRIENDS

Walt Disney emang juara dalam menciptakan kartun yang legendaris. Salah satunya beruang madu yang imut dan lembut ini, yup Winnie The Pooh. Siapa sih yang gak kenal sama dia?

Kisah sejarahnya, tokoh Winnie The Pooh diciptakan oleh Alan Alexander Milne dari seekor beruang bernama Winniepeg yang sangat atraktif dan tinggal di kebun binatang London pada saat itu. Kartun ini muncul pada tahun 1925 yang dikemas dalam bentuk cerita natal. Kemudian pada tahun 1930, lisensi karakter ini dipegang oleh Stephen Slesinger, dan tokoh ini pun berkembang menjadi lebih modern yaitu masuk ke dunia animasi. Kemudian, pada tahun 1966, Winnie The Pooh dipegang oleh Disney hingga kini.

Kartun ini berlatar belakang kehidupan hutan yang penuh warna dan keceriaan. Hal ini ditampilkan oleh para tokohnya. Siapa saja ?

Oktober 02, 2015

Tokoh Film Cartoon DORAEMON

Kartun legendaris yang berasal dari Jepang, yupss Doraemon. Berlatar seorang anak sekolah yang malas dan tidak mempunyai kemampuan apa-apa, namun hatinya sangat baik kepada siapa saja membuat sebuah robot kucing dari masa depan hadir kedalam hidupnya. Yups robot tersebut adalah Doraemon. Tokoh Doraemon dikenal dengan kantong ajaib yang dapat mengerluarkan benda-benda super magic dari masa depan.

Buat tau siapa saja tokoh dalam film ini, cek disini...

Oktober 01, 2015

Tokoh Film Cartoon Donald Duck

Karakter ini digambarkan sebagai bebek dewasa yang sangat cerewet dan sering marah. Ia biasanya tampil mengenakan seragam pelaut lengkap dengan topinya. Ia hidup dikota Bebek. Bersama kelurga dan teman-temannya, ia berhasil menjadi salah satu serial anak favorite.. eits bukan cuma buat anak-anak sih, tapi juga para remaja dan orang dewasa.

Kenali karakter dalam serialnya yuk.