*Review Film*
Tendangan dari Langit
Kisah pemain bola dari desa Langitan
Director : HANUNG BRAMANTYO
Producer : LEO SUTANTO
Music Director : TYA SUBIAKTO
Song Performed by : KOTAK
Tendangan dari Langit film yang resmi tayang di bioskop Indonesia pada tanggal 25 Agustus 2011 merupakan garapan dari sutradara Hanung Bramantyo dan diproduksi oleh Sinemart Pictures. Film ini mengisahkan seorang remaja asal desa Langitan yang jago bermain sepak bola. Beberapa lokasi Kota Malang dijadikan objek pengambilan gambar untuk mendukung pembuatan film di antaranya Stadion Gajayana dan Kawasan Gunung Bromo. Aaa.. Gunung Bromo.. >--<
Pemain YOSIE KRISTANTO as Wahyu, MAUDY AYUNDA as Indah, JOSHUA SUHERMAN as Purnomo, JORDI ONSU as Mitro, GIORGINO ABRAHAM as Hendro, AGUS KUNCORO as Hasan, SUJIWO TEJO as Pak Darto, YATI SURACHMAN as Bu Darto, YM TARZAN as Pak Susilo, TORO MARGENS as Pak Gatot, NATASHA CHAIRANI as Meli , TIMO SCHEUNEMANN as Timo, MATIAS IBO as Matias, BIMA SAKTI as Bima Sakti , IRFAN BACHDIM, dan KIM KURNIAWAN
Film yang mengisahkan seorang Wahyu (Yosie Kristanto) yang memiliki kemampuan luar biasa dalam bermain sepak bola. Ia tinggal di Desa Langitan, lereng gunung Bromo bersama kedua orangtuanya. Ayah, pak Darto, (Suwijo Tejo) adalah salah seorang penjual minuman hangat di kawasan lereng. Demi membahagiakan kedua orangtuanya, ia memanfaatkan keahlian dalam bermain bola dengan menjadi pemain sewaan. Ia pun bermain melawan tim antar desa dengan bantuan Hasan, pamanya (Agus Kuncoro), Sayangnya, ayahnya sangat membenci apa yang dilakukan olehnya. Klimaks awalnya, ia bermain bola dengan taruhan untuk mendapatkan kuda dan ia pun memperolehnya. Namun sayangnya, hal ini sangat membuat ayahnya marah besar hingga menamparnya. Wahyu menangis sejadinya dan ia pun memberi alasan kenapa ia bermain bola saat itu, dan semenjak itu ia berjanji tidak akan bermain bola lagi. Bagaimana kisah selanjutnya? hehehe tentu temen - temen blogger harus nonton sendiri filmnya ^-^ karena disini Admin cuma review sedikit tentang adegan film yang menarik.
Tendangan dari Langit
Kisah pemain bola dari desa Langitan
Director : HANUNG BRAMANTYO
Producer : LEO SUTANTO
Music Director : TYA SUBIAKTO
Song Performed by : KOTAK
Tendangan dari Langit film yang resmi tayang di bioskop Indonesia pada tanggal 25 Agustus 2011 merupakan garapan dari sutradara Hanung Bramantyo dan diproduksi oleh Sinemart Pictures. Film ini mengisahkan seorang remaja asal desa Langitan yang jago bermain sepak bola. Beberapa lokasi Kota Malang dijadikan objek pengambilan gambar untuk mendukung pembuatan film di antaranya Stadion Gajayana dan Kawasan Gunung Bromo. Aaa.. Gunung Bromo.. >--<
Pemain YOSIE KRISTANTO as Wahyu, MAUDY AYUNDA as Indah, JOSHUA SUHERMAN as Purnomo, JORDI ONSU as Mitro, GIORGINO ABRAHAM as Hendro, AGUS KUNCORO as Hasan, SUJIWO TEJO as Pak Darto, YATI SURACHMAN as Bu Darto, YM TARZAN as Pak Susilo, TORO MARGENS as Pak Gatot, NATASHA CHAIRANI as Meli , TIMO SCHEUNEMANN as Timo, MATIAS IBO as Matias, BIMA SAKTI as Bima Sakti , IRFAN BACHDIM, dan KIM KURNIAWAN
Film yang mengisahkan seorang Wahyu (Yosie Kristanto) yang memiliki kemampuan luar biasa dalam bermain sepak bola. Ia tinggal di Desa Langitan, lereng gunung Bromo bersama kedua orangtuanya. Ayah, pak Darto, (Suwijo Tejo) adalah salah seorang penjual minuman hangat di kawasan lereng. Demi membahagiakan kedua orangtuanya, ia memanfaatkan keahlian dalam bermain bola dengan menjadi pemain sewaan. Ia pun bermain melawan tim antar desa dengan bantuan Hasan, pamanya (Agus Kuncoro), Sayangnya, ayahnya sangat membenci apa yang dilakukan olehnya. Klimaks awalnya, ia bermain bola dengan taruhan untuk mendapatkan kuda dan ia pun memperolehnya. Namun sayangnya, hal ini sangat membuat ayahnya marah besar hingga menamparnya. Wahyu menangis sejadinya dan ia pun memberi alasan kenapa ia bermain bola saat itu, dan semenjak itu ia berjanji tidak akan bermain bola lagi. Bagaimana kisah selanjutnya? hehehe tentu temen - temen blogger harus nonton sendiri filmnya ^-^ karena disini Admin cuma review sedikit tentang adegan film yang menarik.
Beberapa adegan yang buat admin nangis itu, saat Wahyu di tampar ayahnya dan saat setelah ia ikut training di Persema, ia divonis menderita kelainan pada kakinya persisi yang diderita oleh ayahnya. Admin langsung nangis sesegukan ketika ayahnya meminta maaf pada wahyu atas segala hal yang ayahnya lakukan (mungkin hal yang dilakukan itu, ayahnya ngajarin main bola dan membiarkan anaknya mengimpikannya ya..emmm). Wahyu pun putus asa, di tambah lagi dengan arti kata 'Never Give Up' yang sengaja disalah artikan oleh Indah, gebetannya (Maudy Ayunda) -biasa cewek marah, ngartiin kata semaunya-, 'Jangan Pernah Temuin Aku Lagi'. Wahyu semakin putus asa.
Tapi, adegan romantisnya juga ada loh.. perjuangan Indah buat nyari informasi tentang penyakit yang diderita Wahyu.
Pelajaran dari kisah ini, jangan memasakan diri untuk memperoleh uang dalam kondisi sakit dan tidak tahu informasi apa-apa tentang penyakitnya, dan jangan pernah putus asa menggapai impian.
Adegan pun ditutup dengan pertandingan bola.. and, yaah tonton sendiri aksi terakhirnya ini.. cukup bikin deg-degan dan ngerasa beneran lagi nonton pertandingan loh ^-^
Buat Admin ada sedikit keganjelan dalam kisah ini, pertama.. terlalu mengangkat Irfan Bachdim, padahal kan dia mainnya dikit disini (nomor punggung si Wahyu adalah 17), dan Wahyu yang baru pertama kali main di tim Persema langsung jadi terkenal dan namanya di puja - puja.. hahahaaa
Yupss .. Semoga sukses deh buat Kemjuan Sepak Bola Indonesia !!
Cuplikan kata :
- Jangan Terlalu lama memegang bola, karena semakin lama memegang bola, maka semakin banyak kesalahan yang akan muncul.
- Reporter : "Wahyu, Jika kamu mendapat pilihan untuk menjadi pemain sepak bola besar, siapa yang kamu pilih, PSSI atau LPI"
Wahyu jawab, "Saya pilih Indonesia untuk masuk Piala Dunia"
sumber :www.filmtendangandarilangit.com / @TDLtheMovie / fb : Tendangan Dari Langit (official)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar